Sunday, June 21, 2015

Biang keringat

Biang keringat

        Biang keringat adalah masalah kulit yang biasa terjadi pada cuaca panas dan lembab, tetapi tidak berbahaya.penyebabnya adalah kontak langsung yang lama dengan kulit dan kotoran. Gejalayang timbul antara lain timbul bintil halus kemerahan terutama pada daerah lipatan tubuh seperti leher, siku, tangan, paha, lipatan kulit bayi, di sertai gatal.

terapi non obat :
      1.      menggunakan pakaian yang nyaman dan tidak sempit.
2.      mandi 2 kali sehari
3.      mengeringkan tubuh sesudah mandi dengan benar terutama pada lipatan kulit
4.      mengoleskan cairan calamine atau anti gatal lainnya
5.      tidak menggaruk bagian yang gatal untuk mecegah infeksi dan luka pada kulit

obat yang dapat di gunakan :

·       salisilat talk dan sediaan yang mengandung calamine kalamin baik dalam betuk bedak maupun lotion

0 komentar:

Post a Comment